Salah Gunakan BBM Subsidi, Polda Sumut Amankan Pelaku di Dua Lokasi Berbeda

    Salah Gunakan BBM Subsidi, Polda Sumut Amankan Pelaku di Dua Lokasi Berbeda

    MEDAN - Polda Sumatera Utara berhasil menangkap pelaku penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak atau BBM Subsidi di dua Lokasi yang berbeda.

    Kapolda Sumut melalui Kabid Humas Kombes Hadi Wahyudi saat dikonfirmasi membenarkan penangkapan tersebut.

    "Iya betul, Polda Sumut mengamankan pelaku penyalahguna BBM di Madima dan Labuhanbatu, " kata Kabid Humas, Jumat (02/09/2022).

    Hadi menuturkan saat ini penyidik masih terus mendalami para  tersangka penyalahgunaan BBM Subsidi dan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi.

    "Masih diperiksa, " tutur Hadi.

    Polda Sumut konsisten akan mengawal segala kebijakan pemerintah dan menindak para pelaku penyalahguna BBM sebagai bentuk penegakan hukum.

    "terhadap para pelaku penyalahgunaan BBM Subsidi kita akan tindak tegas, " pungkas Hadi.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Giat Jumat Barokah, Ketua Pewarta Bagikan...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Tower di Masjid Perjuangan 45 Jadi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Perkuat Budaya K3 Demi Produktivitas dan Keberlanjutan Bisnis, Dirut ASDP: Safety Starts from Us
    Realisasi PNBP KSOPP Danau Toba 2024 Lampaui Target Capai Angka 1,9 Miliar
    Bupati Samosir Hadiri Rapat Koordinasi Bidang Pangan, Menko Ingatkan Kepala Daerah Dukung Swasembada Pangan
    Hendri Kampai: Di Indonesia, Rakyat Lebih Percaya Cuwitan Netizen daripada Omongan Pejabat?
    Ditjen Perhubungan Darat Dorong Operator Kapal Penyeberangan Swasta Ajibata-Tomok Segera Terapkan Penjualan Tiket Online

    Ikuti Kami